Postingan

Pelestarian alam

Alam mempunyai komponen lengkap yang saling berhubungan Membentuk kehidupan. Jika salah satu komponen tersebut punah, keseimbangan kehidupan agar terganggu dan berdampak bagi kehidupan manusia. Oleh karena itu, sebagai upaya melestarikan dan melindungi lingkungan beserta komponennya, konservasi alam bertujuan untuk: 1.Melindungi Kekayaan Ekosistem Alam menjadi tempat tinggal bagi hewan dan tumbuhan. Dengan adanya konservasi alam dapat memberikan perlindungan bagi tempat tinggal atau ekosistem makhluk hidup agar tidak terganggu, teralih, terganti bahkan punah. Konservasi juga dapat menjaga proses ekologi sehingga ekosistem bisa seimbang.sekian Terima kasih